menu

How - Install LAMP di ubuntu


Pada windows kita mengenal sebuah software yang sering digunakan untuk membuat sebuah website pada localhost. software tersebut adalah xampp(X(any os) Apache Mysql PHP Perl).




Xampp merupakan sebuah software yang digunakan untuk menjalankan sebuah website pada server sendiri atau localhost, didalam xampp itu sendiri terdapat beberapa program pendukung untuk developer sebuah website seperti mysql, apache dan lain-lain. 

Tapi disini kita tidak akan membahas panjang lebar tentang xampp, karena kita akan menginstall componen untuk membuat sebuah website PHP pada localhost ubuntu. 

Software tersebut adalah LAMP server, LAMP merupakan singkatan dari Linux Apache Mysql PHP, sama seperti XAMPP, LAMP juga digunakan untuk menjalankan sebuah website pada server sendiri atau localhost. Berikut penampakannya.


Oke langsung ke proses instalasinya di ubuntu 14.04:


== CARA INSTALL LAMP SERVER UBUNTU

Pastikan ada koneksi internet pada perangkat.

  • sudo apt-get install lamp-server^ 
    • jika sudah selesai cek localhost pada browser 
    • instalasi akan secara otomatis membuat folder pada komputer cd /var/www/html 
    • cara mengetes 
    • buat file test.php berisi => phpinfo() 
    • restart apache dengan cara 
    • sudo service apache2 restart 
    • buka lcoalhost/test.php pada browser 
  • jika sudah muncul (info php) berarti instalasi apache selesai check Mysql Bind address 
    • cat /etc/hosts | grep localhost 
  • check mysql config
    • vim /etc/mysql/my.cnf 
  • installing phpmyadmin 
    • sudo apt-get install phpmyadmin 
    • pilih apache2 
    • masukkan semua password 
    • test >> localhost/phpmyadmin pada browser 
    • jika tidak muncul lakukan: 
    • configurasi apache2: vim /etc/apache2/apache2.conf 
    • tambahkan pada file apache2.conf: include/etc/phpmyadmin/apache.conf 
    • restart apache 
  • jika ingin configur ulang phpmyadin 
    • sudo dpkg-reconfigure phpmyadmin 
  • jika ingin menghapus/uninstall phpmyadmin 
    • sudo apt-get purge phpmyadmin atau 
    • sudo apt-get purge phpmyadmin* 

== DONE!!!

!!! Jika muncul:

AH00558: apache2: Could not reliably determine the server's fully qualified domain name, using 127.0.1.1.

lakukan:

1. echo "ServerName localhost" | sudo tee /etc/apache2/conf-available/servername.conf

2. sudo a2enconf servername

3. sudo service apache2 restart


---Selamat Mencoba---